MA NU 01 Banyuputih Saring Bakat Peserta Didik SLTP Sederajat Melalui MANSABA Competition
Madrasah Aliyah Nadhatul Ulama (MANU) 01 Banyuputih menyelengarakan mansaba competition pada sabtu (24/5/2025), sebagai ajang untuk menyaring bakat peserta didik SLTP Sederajat dengan berbagai cabang lomba diadakan seperti bola voli putra, dance semaphore, reportase, serta olimpiade terpadu. Ahmad Mashfufi selaku ketua panitia mengatakan bahwa diadakannya kompetisi ini adalah untuk menyaring bakat minat peserta didik di […]